Rahasia Membuat Kue Garpu Asin yang Hemat Di Rumah

Aneka koleksi resep kue kering Terbaik.



Kue Garpu Asin.

Kue Garpu Asin


Kamu dapat dengan mudah membuat Kue Garpu Asin menggunakan 8 bahan dan 4 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Kue Garpu Asin :

Langkah-langkah untuk membuat Kue Garpu Asin :

  1. Campurkan tepung terigu, tepung maizena, royco, garam, daun bawang dan air aduk rata sampai setengah kalis, kemudian tambahkan margarin ulen sampai kalis dan dapat dibentuk.
  2. Ambil adonan secuil atau sedikit kemudian ratakan dibagian punggung garpu gulung dari pangkal sampai ujung, taruh di wadah yang sudah ditaburi dengan tepung terigu, lakukan sampai adonan habis.
  3. Panaskan minyak goreng, masukan adonan dan goreng sampai kecoklatan atau sampai matang, aduk terus agar matang merata, setelah matang angkat dan tiriskan.
  4. Simpan di toples kedap udara agar bisa dinikmati kapan saja 😉.