Cara Membuat Peanut Choco& Blueberry Thumbprint Cookies yang Cepat

Aneka koleksi resep kue kering Terbaik.



Peanut Choco& Blueberry Thumbprint Cookies.

Peanut Choco& Blueberry Thumbprint Cookies


Kamu dapat dengan mudah membuat Peanut Choco& Blueberry Thumbprint Cookies menggunakan 10 bahan dan 11 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Peanut Choco& Blueberry Thumbprint Cookies :

Langkah-langkah untuk membuat Peanut Choco& Blueberry Thumbprint Cookies :

  1. Mixer gula, butter, margarine dan kuning telur hingga putih max 2 menit..
  2. Masukkan garam dan susu UHT aduk rata..
  3. Masukkan tepung terigu, baking powder dan tepung kacang sedikit demi sedikit sambil di aduk dengan spatula. Kemudian bulatkan jadi satu..
  4. Bulat-bulatkan adonan kecil-kecil, saya menggunakan meansuring cup dengan ukuran 1 sdm..
  5. Siapkan kacang tanah sangrai dan sudah di cincang. Saya mencincang kacangnya dengan cara dimasukkan ke plastik ziplock kemudian di tumbuk dengan rolling pan. Setelah itu tuang ke wadah..
  6. Siapkan bahan pencelup dari putih telur dan kacang tanah smagrai.Kemudian celupkan bulatan adonan kedalam putih telur..
  7. Gulingkan kedalam kacang sangrai yang sudah dicincang..
  8. Kemudian tata diloyang dan pencet bagian tengah adonan dengan jaru jari jempol atau telunjuk, saya pakai telunjuk karena lebih mudah menurutku kemudian beri selai blueberry, cokelat atau lainnya susuai selera..
  9. Panggang pada oven, oven sebaiknya dipanaskan terlebih dahulu. Saya pakai suhu 150 deci selama 30 menit. Sesuaikan dengan panas oven masing-masing karena setiap oven panasnya bisa berbeda-beda..
  10. Thumbprint cokelat jadinya seperti ini. Ini kesukaan anak-anak banget baru keluar dari oven udah di comat-comot ajah😅.
  11. Thumbprint yang isi blueberrynya seperti ini. Ini juga enak banget sedikit asam dan gurihnya😋..