Cara Membuat Choco Crunch Cookies yang Khas Di Rumah

Aneka koleksi resep kue kering Terbaik.



Choco Crunch Cookies.

Choco Crunch Cookies


Kamu dapat dengan mudah membuat Choco Crunch Cookies menggunakan 8 bahan dan 7 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Choco Crunch Cookies :

Langkah-langkah untuk membuat Choco Crunch Cookies :

  1. Sangrai kacang hingga garing. Pisahkan dengan kulit ari lalu cincang kasar. Sisihkan..
  2. Tim cokelat dengan margarin hingga meleleh sempurna..
  3. Sambil menunggu coklat meleleh sempurna. Tata cup cokelat dalam nampan besar. Ini agar mempercepat pengerjaan ya bund, dan sangat bisa dibantu anak-anak..
  4. Setelah cokelat dan margarin meleleh dan tercampur sempurna. Matikan kompor. Tambahkan kacang + emping + choco crunch. Aduk rata. Choco crunch dan emping masukan sebagian" ya bund biar ngga melempem. Aku tadi 2 kali penambahan..
  5. Saat sudah tercampur rata, masukan satu sendok teh munjung adonan kedalam selembar cup. Usahakan bentuknya munjung dan rapi ya bund..
  6. Selanjutanya beri toping, lakukan hingga selesai. Tata di nampan besar anginkan suhu ruang. Saat cokelat mengeras simpan di wadah kedap udara. Tanpa perlu disimpan dilemari es, coklat awet berminggu minggu..
  7. Kue colkat siap untuk disajikan..