Cookie Butter a.k.a Selai Lot*s Bis**ff.

Kamu dapat dengan mudah membuat Cookie Butter a.k.a Selai Lot*s Bis**ff menggunakan 5 bahan dan 3 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Cookie Butter a.k.a Selai Lot*s Bis**ff :
- 125 gr biskuit mari (boleh biskuit lain yang rasanya manis).
- 100 ml susu cair.
- 1,5 sdm gula pasir.
- 10 gr butter (boleh ganti minyak sayur/margarin).
- 1/4 sdt kayumanis bubuk.
Langkah-langkah untuk membuat Cookie Butter a.k.a Selai Lot*s Bis**ff :
- Siapkan bahan bahan :.
- Hancurkan biskuit dengan chopper/food processor hingga halus.
- Tambahkan bahan2 lainnya, proses hingga selai lembut. Siap digunakan..